Sabtu, 15 Januari 2011

Demokrasi

   Demokrasi adalah suatu pemerintahan untuk rakyat dari rakyat dan oleh rakyat.
Demokrasi berasal dari bahasa yunani yang artinya demos dan kritos/kertain. Demos yang artinya rakyat dan kritos/kertain artinya kekuasaan

Cara demokrasi ada 2 yaitu :
1.Secara Langsung
2.Secara Perwakilan/tidak langsung
   Demokrasi merupakan suatu pemerintahan tertinggi, yang kekuasaan tertinggi dipegang oler rakyat.
 
Apkah Demonstrasi mengakibatkan kerusuhan ?

Demonstrasi terkadang menyebabkan kerusuhan dengan sekian banyaknya orang yang ikut berdemo. Misalkan dengan cara Unjuk Rasa. Unjuk Rasa merupakan sekumpulan orang yang ingin mengeluarkan pendapat tapi hanya diwakilkan oleh satu orang saja. Banyak unjuk rasa yang menimbulkan kerusuhan karena tidak sabarnya orang-orang sehingga rela melakukan sesuatu yang merugikan dirinya sendiri tyaupun orang lain. Seperti : menerobos gerbang, sampai-sampai gerbang yang terbuat dari besi itu roboh karena terdorong oleh sekian banyaknya orang. itulah manusia yang tidak mempunyai rasa kesabaran.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar